Pengertian Politik Luar Negeri Bebas Aktif Menurut Para Ahli - Hallo sobat Blogger Ageceh, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Pengertian Politik Luar Negeri Bebas Aktif Menurut Para Ahli, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan
Artikel IPS,
Artikel Sejarah, yang kami tulis ini dapat anda pahami. selamat membaca.
Judul: Pengertian Politik Luar Negeri Bebas Aktif Menurut Para Ahli
Link: Pengertian Politik Luar Negeri Bebas Aktif Menurut Para Ahli
Politik luar negeri merupakan suatu strategi, pola perilaku dan kebijakan suatu negara berhubungan dengan negara lain ataupun dunia internasional yang berpijak pada kepentingan nasional.
Dengan politik luar negeri yang dianutnya suatu bangsa menentukan sikap dalam berhubungan dengan negara lain.
Sejak Indonesia merdeka pada tahun 1945 politik luar negeri yang dianut adalah politik luar negeri yang bebas dan aktif.
Hal ini dapat diketahui dari pidato-pidato para pemimpin negara seperti Mohammad Hatta (1948), Kabinet Natsir (1950), Kabinet Sukiman (1951), dan Kabinet Wilopo (1952).
Dlam UU No. 37 Tahun 1999, politik luar negeri menganut prinsip bebas aktif yang diabdikan untuk kepentingan nasional. Kepentingan nasional bangsa Indonesia tersebut selanjutnya dirumuskan dalam Rencana Pembangunan Jangka Menegah (RPJM).
Berdasarkan pengertian tersebut dapat disimpulkan bahwa bebas berarti tidak memihak salah satu blok baik blok barat maupun blok timur atau bersifat netral. Sedangkan aktif berarti ikut secara aktif mewujudkan perdamaian dunia.
Kuota dan Pulsa Gratis Klik Disini!!!
Anda sekarang membaca artikel Pengertian Politik Luar Negeri Bebas Aktif Menurut Para Ahli dengan alamat link https://bloggerageceh.blogspot.com/2015/09/pengertian-politik-luar-negeri-bebas.html
Judul: Pengertian Politik Luar Negeri Bebas Aktif Menurut Para Ahli
Link: Pengertian Politik Luar Negeri Bebas Aktif Menurut Para Ahli
Pengertian Politik Luar Negeri Bebas Aktif Menurut Para Ahli
Dengan politik luar negeri yang dianutnya suatu bangsa menentukan sikap dalam berhubungan dengan negara lain.
Sejak Indonesia merdeka pada tahun 1945 politik luar negeri yang dianut adalah politik luar negeri yang bebas dan aktif.
Hal ini dapat diketahui dari pidato-pidato para pemimpin negara seperti Mohammad Hatta (1948), Kabinet Natsir (1950), Kabinet Sukiman (1951), dan Kabinet Wilopo (1952).
Pengertian Politik Luar Negeri Bebas Aktif Menurut Para Ahli
Ada beberapa pengertian Politik luar negeri yang bebas dan aktif telah disampaikan oleh para pakar, diantaranya adalah;- Menurut A. W. Wijaya merumuskan: bebas berati tidak terikat oleh satu ideologi atau oleh satu politik negara asing atau blok negaraa tertentu, atau negara adikuasa (super power). Aktif artinya dengan sumbangan realistis giat mengembangkan kebebasan persahabatan dan kerja sama internasional dengan menghormati kedaulatan negara lain.
- Menurut Mochtar kusumaatmaja merumuskan bebas aktif sebagai berikut: bebas berarti Indonesia tidak memihak pada kekuatan-kekuatan yang pada dasarnya tidak sesuai dengan kepribadian bangsa sebagaimana dicerminkan dalam Pancasila. Aktif berarti di dalam menjalankan kebijaksanaan luar negerinya, Indonesia tidak bersifat pasif-reaktif atas kejadian-kejadian intenasionalnya melainkan bersifat aktif.
- Menurut UU No. 37 Tahun 1999 tentang Hubungan Luar Negeri, politik luar negeri adalah kebijaksanaan , sikap, dan langkah pemerintah RI yang diambil dalam melakukan hubungan internasional, dan subjek hokum internasional lainnya dalam rangka menghadapi masalah internasional guna mencapai tujuan nasional.
Gambar: Politik Luar Negeri Indonesia |
Dlam UU No. 37 Tahun 1999, politik luar negeri menganut prinsip bebas aktif yang diabdikan untuk kepentingan nasional. Kepentingan nasional bangsa Indonesia tersebut selanjutnya dirumuskan dalam Rencana Pembangunan Jangka Menegah (RPJM).
Berdasarkan pengertian tersebut dapat disimpulkan bahwa bebas berarti tidak memihak salah satu blok baik blok barat maupun blok timur atau bersifat netral. Sedangkan aktif berarti ikut secara aktif mewujudkan perdamaian dunia.
Demikianlah Artikel Pengertian Politik Luar Negeri Bebas Aktif Menurut Para Ahli
Sekian artikel Pengertian Politik Luar Negeri Bebas Aktif Menurut Para Ahli kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya terima kasih -Admin Blogger Ageceh.
Anda sekarang membaca artikel Pengertian Politik Luar Negeri Bebas Aktif Menurut Para Ahli dengan alamat link https://bloggerageceh.blogspot.com/2015/09/pengertian-politik-luar-negeri-bebas.html
Komentar
Posting Komentar